Bhabinkamtibmas Desa Semamung Dampingi Penyaluran BLT-DD

    Bhabinkamtibmas Desa Semamung Dampingi Penyaluran BLT-DD

    Sumbawa NTB - Bhabinkamtibmas Desa Semamung Kecamatan Moyo Hulu yakni Bripka Micsen Bayu Saputra melaksanakan pendampingan penyaluran bantuan langsung tunai Dana Desa atau BLT – DD di Desa binaannya di Kantor Desa, Selasa (09/0523) pagi.

    Dalam kegiatan itu, Bhabinkamtibmas Bripka Bayu memantau secara langsung proses penyaluran bantuan yang diterima oleh warga binaanya, selain itu Ia juga turut membantu mengawal proses penyaluran BLT-DD bagi warganya yang tidak dapat hadir langsung di Kantor Desa.

    Disamping itu, Bhabinkamtibmas juga menyempatkan diri untuk menyampaikan pesan-pesan Kamtibmas kepada masyarakat agar bijak dalam menggunakan bantuan yang telah diterima.

    Ditempat terpisah, Kapolsek Moyo Hulu AKP Satrio mengatakan kegiatan monitoring dan pengamanan yang dilakukan Bhabinkamtibmasnya merupakan bentuk dukungan Polri guna mensukseskan program Pemerintah dengan ikut mengawal dan  mengawasi.

    "pengamanan yang dilakukan Bhabinkamtibmas bertujuan agar kegiatan dapat berjalan aman dan lancar serta penyaluran dapat tepat sasaran" ungkap Kapolsek. (Adb)

    ntb
    Syafruddin Adi

    Syafruddin Adi

    Artikel Sebelumnya

    Bhabinkamtibmas Cakranegara Selatan Perkenalkan...

    Artikel Berikutnya

    Wakapolres Sumbawa Hadiri Acara Silaturahmi...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Dandim 1710/Mimika Dampingi Kasdam XVII/Cenderawasih Dalam Peresmian dan Serah Terima Gudang Logistik BNPB di Distrik Agandugume Sebagai Bentuk Dukungan Pada Pembangunan di Papua Tengah
    Korbrimob Polri Gelar Kejuaraan Menembak Internasional "Brimob Xtreme 2025"
    Kick Off Penerimaan Terpadu Polri 2025. Undangan terbuka Untuk Anak-anak Muda Terbaik Bangsa
    Perayaan Natal Mabes Polri 2024: Refleksi, Komitmen, dan Damai Sejahtera untuk Indonesia

    Tags